Penyanyi Se7en berbicara tentang perasaannya mengenai hubungan cintanya dengan Park Han-byul yang udah dijalaninya selama 8 tahun, pernyataannya ini dikeluarkan saat Se7en menjadi bintang tamu di acara MBC "Golden Fishery – The Knee-Drop Guru" yang ditayangkan pada tanggal 18 Agustus 2010.
Se7en berkata, "Tanggapan Fans terbagi. Setengah dari mereka berkata 'Terima kasih untuk memberitahu kami meskipun terlambat. Hal ini lebih baik daripada bertemu dengan gadis ini dan gadis itu'. Sementara setengah yang lain berkata 'Saya kecewa pada Anda. Hal ini mirip dengan Kwon Sang-woo ketika ia mengungkapkan hubungannya dengan Son Tae-young pada acara ini sebelumnya'". Se7en mengatakan bahwa fanbase-nya turun pada pagi besoknya, dari 260 menjadi 160 orang yang masih setia menjadi penggemarnya
Cre : Spcnet.tv

No comments:
Post a Comment