Monday, January 10, 2011

Kim Seung-woo maen drama baru !


Aktor Kim Seung-woo dikabarkan akan kembali membintangi sebuah drama baru yang berjudul [강력반] "Serious Crime Squad". 
 
Kim Seung-woo akan bermain sebagai pemimpin pasukan, Bossy McHotterson. Karakternya digambarkan sebagai orang yang memiliki perintah yang dipercayaan dan memiliki kemampuan verbal tak tertandingi. 



 

Dia akan beradu akting dengan aktor Song Il-gook (A Man Called God, Kingdom of the Wind, The Art of Seduction) dan Park Sun-young (Sons of Sol Pharmacy, Winter Bird, 101st Proposal) yang akan menjadi detektif di timnya, meskipun tidak banyak informasi tentang karakternya. Sun Woo-sun (Will It Snow for Christmas?, Queen of Housewives, While You Were Sleeping) akan memainkan seorang pemimpin tim yang dingin dan tipe kutu buku. 

"Serious Crime Squad" akan mengudara setiap Senin-Selasa di KBS menggantikan drama "Dream High", dan dijadwalkan tayang perdana pada 28 Februari 2011. Itu berarti akan maju untuk bersaing dengan drama SBS "Midas" (yang menggantikan "Athena").
 

















Cre  :  Star News  

No comments:

Post a Comment